Beranda

Antologi Puisi Goresan Pena Bermakna

Antologi Puisi Goresan Pena Bermakna

Oleh Penerbit Adab

PDF
Eye Counter Dilihat 564 | 0 Terjual

Harga Rp50.000 Rp60.000



Menjalani kehidupan dengan baik adalah impian semua orang. Namun hidup tak pernah lepas dari masalah. Entah itu masalah dengan teman, sahabat, rekan kerja, bahkan keluarga.

Karena itulah manusia harus berusaha mencari solusi dan menyelesaikannya. Ketika segala upaya telah dilakukan, maka berserah pada Tuhan akan membuat hati merasa lebih tenang. Bukan berarti menyerah, tetapi meyakini bahwa Tuhan sudah memiliki rencana yang terbaik bagi hidup seseorang.

Nikmati segala lika-liku kehidupan dengan senantiasa bersyukur dan berdoa. Untuk menyelami lebih dalam tentang makna kehidupan, Rangkaian kata-kata bijak dan bermakna sangat menyentuh jiwa.Menelaah arti kehidupan dengan sebait kata terangkai menjadi sebuah kalimat yang indah penuh teka-teki dalam kehidupan.

Mau tahu,seperti apakah kalimat bermakna itu? Semuanya telah ada di buku sederhana ini. Buku ini salah satu cara muhasabah / instropeksi diri untuk menjadi manusia lebih peka terhadap sesama  dan lebih dekat dengan Tuhan yang mencipta alam beserta isinya.

Semoga buku ini bermanfaat,Selamat membaca!

Lebih banyak
Tentang Buku
Total Pages
106
Halaman
Total Baca
106
Menit
Total Kata
7.769
Kata

Beli buku ini

Harga eBook Rp50.000

Rp60.000

Beli Sekarang
Didukung Oleh
Ikuti Kami
Unduh Aplikasi

Henbuk ©2026 All Rights Reserved.