Sinopsis :
Penjelasan fikih mengenai puasa Syawal, qadha’, dan fidyah perlu sekali dijelaskan. Karena masih banyak pertanyaan tentang tiga hal tersebut. Mudah-mudahan buku sederhana ini bisa memberikan jawaban karena ditulis dari bahasan fikih ilmiah dari ulama-ulama madzhab, sehingga disebutlah buku ini dengan sebutan “Fikih Bulan Syawal”.
Deskripsi Buku :
By Ebook Sunnah
Posted on Mar 25, 2021
In Category - Fiqih
Authors: Muhammad Abduh TuasikalPublished
By: Rumaysho