Beranda

Kumpulan Budaya Lokal Pulau Kalimantan

Kumpulan Budaya Lokal Pulau Kalimantan

Oleh Nakula Tapa

PDF
Eye Counter Dilihat 459 | 3 Terjual

Harga Rp10.000 Rp30.000


Budaya atau kebudayaan diartikan sebagai suatu cara hidup yang berkembang dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang dan diwariskan dari generasi ke generasi. Indonesia memiliki banyak budaya yang terkenal, mulai dari makanan tradisional, rumah tradisional, senjata tradisional, tarian tradisional, lagu tradisional, peninggalan budaya dan masih banyak lagi.

Di antara ribuan pulau yang termasuk dalam wilayah kesatuan negara Republik Indonesia, pulau Kalimantan atau dikenal pula dengan nama Borneo merupakan pulau yang terbesar. Luasnya yang mencapai 743.330 kilometer persegi ternyata menjadi pulau ketiga terbesar di dunia. Secara geografis politik, pulau Kalimantan ini memiliki keunikan tersendiri karena pada sebagian wilayahnya ada negara lain yakni Brunai dan Malaysia. Luas wilayah Kalimantan sangat ditunjang dengan kekayaan alam dan budaya dimilikinya. Tercatat bahwa pulau ini memiliki keragaman hayati yang lengkap bagi pertumbuhan fauna maupun flora. Keluasan pulau ini yang sangat kaya akan sumber daya alam, ternyata sepadan juga dengan kekayaan budaya yang dimilikinya.

Lebih banyak
Tentang Buku
Total Pages
61
Halaman
Total Baca
183
Menit
Total Kata
8.967
Kata

Beli buku ini

Harga eBook Rp10.000

Rp30.000

Beli Sekarang
Didukung Oleh
Ikuti Kami
Unduh Aplikasi

Henbuk ©2026 All Rights Reserved.