Sinopsis :
Alang merupakan salah satu jenis Lumbung dalam masyarakat Sasak. Alang juga tergolong bangunan tradisional non tempat tinggal. Alang memiliki fungsi yang hampir sama dengan jenis Lumbung lainnya. Alang digunakan untuk menyimpan bahan makanan terutama hasil panen berupa padi dan palawija.
Deskripsi Buku :
Nama Penulis : Lalu Erwan Husnan
Nama Penerbit : Kantor Bahasa Nusa Tenggara Barat
ISBN : 978-602-53818-7-4
Tahun : 2018