Beranda

Literasi di Sekolah dari Teori ke Praktik

Literasi di Sekolah dari Teori ke Praktik

Oleh Nilacakra

PDF
Eye Counter Dilihat 317 | Terjual

Harga Rp54.800


Literasi merupakan kemampuan seseorang dalam hal membaca dan menulis. Literasi adalah sebuah fondasi yang sangat penting un­tuk tumbuh kembang anak dalam proses belajar. Penguasaan literasi sejak dini merupakan awal cemerlang dan sangat penting diterapkan di rumah maupun disekolah. Peranan orang tua dan guru pun tidak pernah lepas dalam membantu dan mendampingi anak untuk me­ngem­bangkan kemampuan membaca. Kemampuan membaca ini­lah yang akan menjadi awal sukses dalam mencapai peningkatan pres­tasi. Hal tersebut akan menjadi indikator perkembangan anak.

Penulis buku ini telah berpengalaman dalam bidang literasi anak, secara spesifik dalam pengajaran bahasa Inggris. Dengan pembahasan yang lugas, ringkas, padat dan disertai contoh-contoh penerapan literasi di sekolah, buku ini dapat menjadi referensi sekaligus inspirasi bagi tenaga pendidik maupun praktisi pendidikan lainnya dalam mengembangkan budaya literasi generasi muda.

Lebih banyak
Tentang Buku
Total Pages
157
Halaman
Total Baca
-
Menit
Total Kata
-
Kata

Beli buku ini

Harga eBook Rp54.800


Beli Sekarang
Didukung Oleh
Ikuti Kami
Unduh Aplikasi

Henbuk ©2022 All Rights Reserved.