Beranda

Biologi untuk SMA/MA Kelas XI

Biologi untuk SMA/MA Kelas XI

Oleh Yudistira Tapa

PDF
Eye Counter Dilihat 207 | Terjual

Harga Rp20.000


Terdapat delapan bab materi Biologi yang disusun berdasarkan panduan penerapan dan pengembangan Kurikulum Merdeka. Penerapan ciri khas kurikulum Merdeka terlihat di setiap bab, salah satunya diawali dengan penyajian permasalahan konteks kehidupan sehari-hari yang dipandu melalui pertanyaan pemantik. Peserta didik diajak untuk lebih mengenal dan mendalami fenomena alam terkait dirinya dan lingkungan sekitarnya. Pemunculan fenomena yang dekat dengan kehidupan diharapkan dapat memantik peserta didik untuk belajar lebih bermakna. Penentuan cakupan materi di setiap bab didasarkan pada pertimbangan eisiensi dan pendalaman materi yang lebih fokus pada hal esensial dengan batasan yang telah ditetapkan dalam Kurikulum Merdeka khususnya fase F. Sajian yang lebih kontekstual, ragam aktivitas belajar dan pendekatan asesmen yang lebih otentik serta tersedianya berbagai tautan sumber belajar virtual juga sejalan dengan transformasi pendidikan di era digital yang terus berkembang. Peserta didik diberi keleluasaan untuk mengeksplorasi materi lebih mendalam melalui itur pengayaan dan mempelajari materi Biologi dari sumber lain termasuk buku teks Biologi pendamping yang tersedia di sekolah masing-masing.

Lebih banyak
Tentang Buku
Total Pages
312
Halaman
Total Baca
936
Menit
Total Kata
72.072
Kata

Beli buku ini

Harga eBook Rp20.000


Beli Sekarang
Didukung Oleh
Ikuti Kami
Unduh Aplikasi

Henbuk ©2024 All Rights Reserved.