Beranda

Sakti Yoga Saivagama Nusantara

Sakti Yoga Saivagama Nusantara

Oleh Nilacakra

PDF
Eye Counter Dilihat 306 | Terjual

Harga Rp49.500


Agama sastra dinyatakan sebagai wahyu yang diturunkan dari Śiva. Di dalamnya termuat baik sistem filsafat maupun sisi praktisnya. Beberapa karya yang termasuk kategori teks agama di India seperti: Malinivijaya, Svacchanda, Vijnana Bhairava, Mrgendra, Netra, Rudra-yamala, Śiva Sutra dan yang lainnya. Sebagian besar dari teks tersebut berpaham dualistik. Teks yang menjadi rujukan utama dari Trika Agama adalah Śiva-sutra yang bersifat nondual. Śiva-sutra sendiri dikatakan sebagai teks penting untuk meng-counter efek dari sistem dualis itu (Singh, 2006: xvi).

Lebih banyak
Tentang Buku
Total Pages
133
Halaman
Total Baca
-
Menit
Total Kata
-
Kata

Beli buku ini

Harga eBook Rp49.500


Beli Sekarang
Didukung Oleh
Ikuti Kami
Unduh Aplikasi

Henbuk ©2024 All Rights Reserved.