Beranda

Pengabdian Tanpa Batas Di Negeri Itawaka

Pengabdian Tanpa Batas Di Negeri Itawaka

Oleh Penerbit Adab

PDF
Eye Counter Dilihat 465 | Terjual

Harga Rp247.600 Rp257.600


Menorehkan jejak pengabdian sebagai Mahasiswa pada akhir teori merupakan sebuah kewajiban yang harus dilaksanakan oleh setiap mahasiswa yang belajar pada Universitas Pattimura Ambon melalui kegiatan Kuliah kerja Nyata. Buku ini mengisahkan tentang jejak pengabdian yang dilaksanakan dalam Kegiatan Kuliah kerja nyata mahasiswa KKN Unpatti Angkatan XLVIII Gelombang II Tahun akademik 2021/2022 yang ditempatkan di Negeri Itawaka sebanyak 25 orang mahasiswa.  Dalam buku ini memuat 25 bab yang diawali dengan tulisan tentang sejarah Negeri Itawaka yang terdapat di Pulau Saparua. Mahasiswa menulisa tentang pengabdian mereka dalam beragam kegiatan yang dilaksanakan selama 2 bulan di Itawaka antara lain pendataan penduduk negeri, penataan kembali kawasan wisata Air Potang – Potang, perlindungan lingkungan hidup, pembaharuan denah negeri Itawaka,pengaruh gadget terhadap kehidupan anak sekolah di negeri hingga kisah dan sejarah Air Potang – Potang yang bersumber dari cerita warga dan aparat pemerintah Negeri yang digadang – gadang akan menjadi obyek wisata yang dapat mendatangkan Incone bagi warga negeri Itawaka.

Para penulis adalah mahasiswa KKN Unpatti yang mengabdi selama dua bulan di Negeri Ihamahu yang dikemas dalam 25  bab book chapter yang dapat dibaca oleh mahasiswa, dosen, praktisi desa/negeri ataupun stakeholder lainnya yang peduli terhadap kerja – kerja mahasiswa bersama masyarakat. Semoga buku ini dapat menginsipirasi mahasiswa lainnya di kampus manapun di tanah air.

Lebih banyak
Tentang Buku
Total Pages
268
Halaman
Total Baca
268
Menit
Total Kata
42.388
Kata

Beli buku ini

Harga eBook Rp247.600

Rp257.600

Beli Sekarang
Didukung Oleh
Ikuti Kami
Unduh Aplikasi

Henbuk ©2024 All Rights Reserved.