Beranda

KOMODIFIKASI PAHAM AHLUSSUNNAH WAL JAMAAH Kajian Konflik Perebutan Pengaruh Elite Nahdlatul Ulama dan salafi

KOMODIFIKASI PAHAM AHLUSSUNNAH WAL JAMAAH Kajian Konflik Perebutan Pengaruh Elite Nahdlatul Ulama dan salafi

Oleh Literasi Nusantara

PDF
Eye Counter Dilihat 759 | Terjual

Harga Rp45.000 Rp50.000


Para Kiai dan habaib mempunyai peran penting dalam perkembangan Islam di Pasuruan sejak abad XVII. Mereka mendirikan pesantren berpaham Ahlusunah wal jamaah yang berafiliasi kepada organisasi Nahdlatul Ulama (NU) sehingga Pasuruan dikenal sebagai basis warga Nahdhiyin di Jawa Timur. Sejak 2000-an terdapat fenomena yang cukup menarik yakni para elite NU mengalami keresahan dengan munculnya kelompok Salafi yang juga berpaham Ahlusunah wal jamaah. Kelompok Salafi ini mempunyai metode dakwah yang menarik simpati masyarakat Pasuruan sehingga jumlah pengikut atau jamaahnya mengalami perkembangan yang cukup pesat. Elite NU merasa tersaingi oleh kehadiran Salafi tersebut karena terjadi penurunan pengaruh jumlah warga Nahdliyin sebagai aset atau modal sosial elite NU pada aspek politik, ekonomi, dan pendidikan.


Lebih banyak
Tentang Buku
Total Pages
128
Halaman
Total Baca
440
Menit
Total Kata
45.962
Kata

Beli buku ini

Harga eBook Rp45.000

Rp50.000

Beli Sekarang
Didukung Oleh
Ikuti Kami
Unduh Aplikasi

Henbuk ©2024 All Rights Reserved.