Beranda

Nujeongwon dan Kelestarian Ekologis

Nujeongwon dan Kelestarian Ekologis

Oleh Nilacakra

PDF
Eye Counter Dilihat 439 | 0 Terjual

Harga Rp132.000


Hanya 64 tahun, namun di sepanjang hidupnya yang tergolong singkat ini, Prof. Sung-Kyun Kim telah berbuat dan berkarya begitu banyak bagi kehidupan di dunia ini, dan meninggalkan warisan yang sangat berharga bagi generasi-generasi selanjutnya di bumi ini.

Indonesia adalah negeri favorit beliau. Pertamakali beliau menjejakkan kaki di bumi pertiwi ini yaitu pada tahun 1985. Sung muda, saat itu sedang berlibur di sela-sela kuliahnya di University of Pennsylvania, Amerika. Pada kesempatan pertama itu, beliau mendarat di Jakarta. Sung mengunjungi banyak tempat di Jawa Tengah, lalu dengan mengendarai bus ke Bali. Selama menikmati liburan petualangannya di Bali, beliau mengabadikan beberapa pemandangan lanskap budaya, juga ritual-ritual budaya. Sung jatuh cinta pada negeri Nusantara ini dan sejak itu hampir setiap dua atau tiga tahun berkunjung ke Indonesia.

Sejak 1994, beliau adalah adalah professor di Departemen Lanskap Arsitektur, Seoul National University. Dan, kedatangannya yang hampir setiap tahun di Indonesia juga dengan memberi kuliah tamu di berbagai perguruan tinggi maupun lembaga-lembaga pemerintah, baik nasional maupun daerah. Bahkan kuliah tamu (luring) terakhir beliau juga di Indonesia, yaitu di ITB, 28 Februari 2020.

Lebih banyak
Tentang Buku
Total Pages
122
Halaman
Total Baca
-
Menit
Total Kata
-
Kata

Beli buku ini

Harga eBook Rp132.000


Beli Sekarang
Didukung Oleh
Ikuti Kami
Unduh Aplikasi

Henbuk ©2026 All Rights Reserved.