Dilihat 642 | 3 Terjual
Provinsi Jawa Timur adalah provinsi dengan wilayah terluas di Pulau Jawa. Tidak
hanya terdiri dari wilayah di daratan pulau Jawa, Provinsi Jawa Timur juga terdiri
dari beberapa pulau di tengah Laut Jawa dan Samudra Hindia. Beberapa pulau
terpisah tersebut diantaranya adalah Pulau Madura, Pulau Bawean, Pulau Nusa
Barung, Gili Labak, dan Gili Ketapang.
Jawa Timur juga memiliki beberapa keunikan, seperti beberapa daerah di Jawa
Timur dengan masyarakat yang masih cukup banyak memeluk agama Hindu,
jumlah taman nasional terbanyak diantara provinsi-provinsi di pulau Jawa, dan
sejarahnya sebagai pusat pemerintahan pada masa Kerajaan Majapahit menjadi
daya tarik tambahan bagi wisatawan untuk berkunjung ke Jawa Timur.
Lebih banyak
Tentang Buku
58
Halaman
174
Menit
6.123
Kata
Penulis: Gusti Ngurah Ananda Mahesya Suputra
Editor: Bryan Limmelvern Setiawan
Desain Sampul & Tata Letak: Ketut Ardiana Putra
Lebih banyak
Nakula Tapa
3
Terjual
0
Lencana