Beranda

Sepertinya Saya Tidak Salah Memilih Ekstrakulikuler Madyapadma

Sepertinya Saya Tidak Salah Memilih Ekstrakulikuler Madyapadma

Oleh Madyapadma Journalistic Park

PDF
Eye Counter Dilihat 794 | Terjual

Harga Rp24.000


Buku ini merupakan perjalanan pergulatan pemikiran, wawasan dan refleksi seorang Ni Ketut Ayu Fitarini selama mengikuti proses seleksi menjadi calon pengurus Madyapadma Journalistic Park – SMAN 3 Denpasar. Selama proses nyemplung dalam “kawah Candradimuka” Madyapadma ini Fita merasakan proses yang membuka cakrawala berpikir tentang dirinya, sekolahnya, keluarganya, daerahnya hinga ke Indonesiaannya. Hingga akhirnya Fita berkesimpulan dirinya tidak salah memilih ekstrakurikuler Madyapadma sebagai tempat beraktivitas dan menemukan jati dirinya.

Lebih banyak
Tentang Buku
Total Pages
95
Halaman
Total Baca
150
Menit
Total Kata
22.542
Kata

Beli buku ini

Harga eBook Rp24.000


Beli Sekarang

Henbuk ©2024 All Rights Reserved.