Dilihat 687 | 0 Terjual
Lidah buaya merupakan tanaman obat tradisional yang digunakan sejak tahun 1.500 SM di banyak negara seperti Yunani, Cina, dan Meksiko. Spray Lidah Buaya ini juga telah digunakan selama berabad-abad sebagai obat tradisional untuk berbagai penyakit dan lesi kulit. Lidah buaya mengandung 75 senyawa yang ada salah satunya flavonoid yang dapat mempercepat produksi kolagen dan dapat membantu proses pemulihan struktur sel fibroblast dan granulasi luka. Lidah buaya juga dapat mengurangi rasa nyeri luka perineum yang dialami ibu nifas, mempercepat penutupan luka dan memulihkan kembali fungsi dari jaringan tubuh yang rusak. Perkembangan sediaan adalah dalam bentuk spray memiliki beberapa kelebihan yaitu dapat meminimalkan kontaminasi tangan terhadap mikroorganisme serta waktu penyerapan terhadap kulit relatif lebih cepat dibanding sediaan lain, dan juga lebih praktis dalam penggunaannya. Oleh karena itu spray lidah buaya adalah pengobatan herbal atau sebagai alternatif dalam menurunkan tingkat nyeri dan mempercepat proses penyembuhan luka perineum ibu nifas. Buku ini juga akan menjelaskan penerapan spray lidah buaya untuk luka perineum ibu nifas dengan dosis yang tepat dan aman.
Lebih banyak
Tentang Buku
84
Halaman
42
Menit
8.812
Kata
Spray Lidah Buaya (Aloe Vera) untuk Menurunkan Tingkat Nyeri dan Mempercepat Penyembuhan Luka Perineum Ibu Nifas
©2022
Olivia Tri Monica
Diyah Fatmasari
Ari Suwondo
ANGGOTA IKAPI: 203/JTE/2020
Penerbit Pustaka Rumah C1nta
Alamat: Perum Ndalem Ageng C1,
Sawitan, Kota Mungkid, Kabupaten Magelang,
Jawa Tengah, 56511.
Website: pustakarumahc1nta.com;
pustakarumahc1nta@gmail.com;
Instagram: @pustakarumahc1nta
Proofreader: Dianita Nur Auliya
Tata Letak: Dianita Nur Auliya
Cetak, 2022
ISBN: 978-623-432-078-7 [PDF]
Versi Elektronik, 2022
Deskripsi Fisik: viii; 74 hlm.; 15,5x23 cm.
Cover: Dizyi Orlando Putra dan freepik.com
Bahasa: Indonesia
Kategori: Monograf
Hak cipta dilindungi undang-undang.
Dilarang mengutip atau memperbanyak sebagian atau
isi seluruh buku ini tanpa izin tertulis dari penerbit.
Lebih banyak
Pustaka Rumah C1nta
0
Terjual
0
Lencana