Beranda

ANTOLOGI KEPUSTAKAWANAN ERA DISRUPSI

ANTOLOGI KEPUSTAKAWANAN ERA DISRUPSI

Oleh Penerbit Adab

PDF
Eye Counter Dilihat 415 | Terjual

Harga Rp64.800 Rp74.800


Buku ini ditulis untuk meningkatkan motivasi pustakawan dalam menuangkan gagasan dalam bentuk tulisan. Menulis artikel ilmiah bukanlah sesuatu hal yang tidak mungkin bagi seorang pustakawan. Semua informasi dan referensi dapat diakses dengan mudah via internet. Bagi pustakawan, menulis artikel ilmiah hingga menjadikannya sebuah buku adalah keniscayaan. Suka tidak suka pustakawan harus melakukannya untuk memperoleh angka kredit yang relatif besar dari Unsur Utama yaitu 8 (delapan) SAK. Hal tersebut termaktub pada Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 9 Tahun 2014 tentang Jabatan Fungsional Pustakawan dan Angka Kreditnya.

Beberapa tulisan didalam “Antologi Kepustakawanan Era Disrupsi” ini telah dirujuk oleh penulis artikel jurnal yang terakreditasi nasional dan blogger Indonesia. Penulisan buku ini berawal dari kegelisahan akan hilangnya profesi pustakawan sebagai dampak masifnya perkembangan teknologi informasi era disrupsi. Timeline era disrupsi dimulai sejak diadakannya Hannover Fair di Jerman yang berlangsung pada tanggal 04 s.d 08 April 2011.

Lebih banyak
Tentang Buku
Total Pages
164
Halaman
Total Baca
164
Menit
Total Kata
29.631
Kata

Beli buku ini

Harga eBook Rp64.800

Rp74.800

Beli Sekarang
Didukung Oleh
Ikuti Kami
Unduh Aplikasi

Henbuk ©2022 All Rights Reserved.