Dilihat 426 | 0 Terjual
Buku ini berjudul “MANAJEMEN PEMASARAN: Teori dan Praktik Mencapai Target”. Buku
ini disusun oleh penulis yang berprofesi sebagai dosen disebuah
universitas. Buku yang dikontribusikan untuk bidang ekonomi khususnya
dibidang manajemen pemasaran. Buku ini terdiri dari dua belas bab.
Adapun pembahasan masing-masing bab dalam buku ini sebagai berikut :
Bab 1 Konsep Pasar dan Manajemen Pemasaran
Bab 2 Riset Pemasaran
Bab 3 Perilaku Konsumen
Bab 4 Segmentation, Targeting, dan Posisioning
Bab 5 Konsep Bauran Pemasaran
Bab 6 Bauran Pemasaran dalam Bisnis
Bab 7 Strategi Produk
Bab 8 Strategi Harga
Bab 9 Strategi Promosi
Bab 10 Menciptakan Nilai, Kepuasan, dan Loyalitas
Pelanggan
Bab 11 Pemasaran Global
Bab 12 Kisah Sukses Marketing di Indonesia dan Dunia.
Semoga buku ini bermanfaat bagi pembaca dalam memahami manajemen
pemasaran, sehingga tidak hanya dipahami secara teori tapi dapat
diimplementasikan dalam dunia usaha dengan baik.
Lebih banyak
Tentang Buku
198
Halaman
198
Menit
-
Kata
Judul : MANAJEMEN PEMASARAN : Teori dan Praktik Mencapai Target
Penulis :
Danang Kusnanto, S.E., M.M
Amalia, S.E., M.M
Dr. Wiwik Maryati, S.Sos., M.S.M
Merita Ayu Indrianti, SP., MP
Elisa Khairani, S.E., M.S.M
Septriau Putra Abadi, SE, ME
Suhendar, S.E., Ak. M. S. Ak
Iwan Adinugroho, ST, SE, MM
Dr Effy Zalfiana Rusfian
Mohammad Muslimin, ST.,MT,
Dr. Teguh Setiawan Wibowo, M.M., M.Si., M. Farm., Apt
Suharlina SE., M.Acc., Ak
Ukuran : 14,5 x 21 cm
Tebal : 198 Halaman
Cover : Soft Cover
Lebih banyak
Penerbit Adab
0
Terjual
0
Lencana