Dilihat 478 | 1 Terjual
Setiap model pembelajaran memiliki karakteristik masing-masing, baik
model pembelajaran sains teknologi maupun model pembelajaran problem based learning.
Kedua model tersebut mempunyai kelebihan dan kelemahan masing-masing,
tetapi kita perlu mengetahui tingkat keberhasilan masing-masing model
tersebut. Sehingga kita dapat menentukan model mana yang paling tepat
digunakan dalam proses kegiatan pembelajaran terutama untuk menjawab
permasalah lingkungan saat ini.
Lebih banyak
Tentang Buku
134
Halaman
134
Menit
18.603
Kata
Judul : PROBLEM BASED LEARNING VS SAINS TEKNOLOGI: Dalam Meningkatkan Intelektual Siswa
Penulis : Dr. Rasto, M.Pd. & Rego Pradana, M.Pd
Ukuran : 14,5 x 21 cm
Tebal : 134 Halaman
No ISBN : 978-623-6233-65-8
Lebih banyak
Penerbit Adab
1
Terjual
0
Lencana